Tips menyembunyikan file-file rahasia
Setiap orang pastilah memiliki hal-hal rahasia yang mana tidak semua orang boleh tahu dan melihat hal itu. Misalnya seperti file daftar hutang , file photo Anda yang lagi ngupil atau photo yang gimana-gimana gitu, trus daftar nilai-nilai Anda di sekolah/ kampus yang bila diketahui publik akan menjatuhkan harkat dan martabat atau reputasi Anda sebagai manusia seutuhnya…!! Hehehe.. Lagaknya kayak orang beneran! Karena nilai tersebut tentunya jelek, makanya bisa jatuhin kita. Iya gak?
Iya, memang itu semua perlu disembunyikan. Dan biasanya sih, jika Anda memiliki file-file atau data-data rahasia yang tidak ingin diketahui oleh orang lain, banyak orang menyembunyikannya file tersebut dengan cara meng-hidden file tersebut. Padahal, cara tersebut itu sudah lewat dan pastinya udah gak zaman lagi.
Malahan, banyak orang juga menyembunyikan file dengan cara mempassword file tersebut. Padahal, itu sih namanya bukan menyembunyikan file, tapi memproteksi file.
Lalu, bagaimana cara menyembunyikan file-file rahasia itu?
Sebenarnya untuk menyembunyikan file tersebut itu mudah saja! Dan kali ini, saya akan berikan cara yang unik punya loo.. Tentunya, tidak semua orang bisa melakukannya. Karena memang di anggap tidak lazim, ngawur , licik dan bahkan sangat beresiko. Tapi dijamin tingkat ketersembunyiannya mencapai 90% lo.. Hebatnya lagi, cara ini bisa membuat menu search tidak bisa melacaknya!
Mau tahu caranya? Terus ikuti artikel saya selanjutnya ya!